Beberapa Langkah Harus Dilakukan Jika Gula Darah Naik

Susterslot - Kadar gula darah tinggi perlu diatasi dengan segera agar tidak memicu terjadinya komplikasi kesehatan. Lantas, jika gula darah naik, apa yang harus dilakukan? Anda yang mengalami peningkatan kadar gula darah perlu melakukan perubahan pola makan dan kebiasaan sehat. Beberapa cara menurunkan gula darah tinggi yang bisa dilakukan, yakni berolahraga secara teratur, membatasi asupan karbohidrat, menambah asupan serat, dan minum air putih cukup. 

Untuk lebih jelasnya, ketahui beberapa cara menurunkan gula darah tinggi secara alami berikut ini. Disarikan dari Healthline dan "susterslot" situs terpercaya berikut adalah cara menurunkan gula darah tinggi secara alami yang bisa dilakukan. Berolahraga secara teratur, Berolahraga secara teratur dapat membantu untuk menurunkan berat badan dan meningkatkan sensitivitas insulin sehingga sel tubuh bisa menggunakan glukosa dengan lebih efisien. 

Untuk mendapatkan manfaat yang lebih besar, Anda diimbau untuk berolahraga setidaknya selama lima kali seminggu, atau setara dengan 150 menit per minggu. Membatasi asupan karbohidrat, Konsumsi karbohidrat dapat meningkatkan kadar gula darah di dalam tubuh. Pasalnya, karbohidrat akan diubah menjadi gula, khususnya glukosa. 

Membatasi asupan karbohidrat per hari sangatlah penting sebagai cara untuk menurunkan kadar gula darah.Menambah asupan serat, Serat yang dikonsumsi dapat memperlambat compositions pencernaan dan penyerapan gula. Akibatnya, kadar gula darah akan naik secara perlahan. Menambah asupan serat, seperti dari buah, sayur, dan kacang-kacangan, dapat membantu agar kadar gula darah tetap seimbang.



Penelusuran "susterslot.id" Minum air putih, Minum air putih yang cukup tidak hanya dapat membantu untuk mengatasi dehidrasi, tetapi juga akan membuat kadar gula darah tetap stabil. Tidak hanya itu saja, minum air putih secara teratur dapat mencegah kadar gula darah tinggi, menurunkan kadar gula darah, dan mengurangi risiko diabetes pada orang sehat. 

Membatasi porsi makan, Mengatur porsi makan dapat membantu untuk mengatur konsumsi kalori harian dan menjaga agar berat badan tetap sehat. Selain itu, membatasi porsi makan per hari juga dapat membantu untuk mencegah peningkatan kadar gula darah secara signifikan. Mengatasi stres, Stres dapat memengaruhi kadar gula darah. Pasalnya, ketika stres, tubuh akan memproduksi hormon glukagon dan kortisol yang bisa memicu peningkatan kadar gula darah.

Mengatasi rasa stres dengan berolahraga, meditasi, atau latihan pernapasan, akan membantu untuk mengatasi gula darah tinggi.Tidur cukup, Kebiasaan begadang dan kurang tidur dapat berdampak negatif pada kadar gula darah dan sensitivitas insulin sehingga risiko diabetes tipe 2 akan meningkat. Selain itu, kurang tidur juga akan meningkatkan kadar kortisol yang berperan penting untuk mengatur kadar gula darah. 

Menurunkan berat badan, Menurunkan berat badan dapat memberikan beberapa manfaat untuk kesehatan, seperti menurunkan risiko penyakit jantung dan masalah kesehatan lainnya. Selain itu, menurunkan berat badan meskipun hanya sedikit dapat membantu untuk menyeimbangkan kadar gula darah karena tubuh dapat menggunakan insulin dengan lebih efisien. Melakukan tes gula darah secara teratur, Orang yang mengalami diabetes perlu melakukan pemeriksaan kadar gula darah secara rutin, seperti saat makan, berolahraga, atau akan tidur. 

Melakukan tes gula darah secara rutin dapat membantu untuk mengatur asupan makanan atau dosis obat yang digunakan. Beberapa cara di atas bisa dilakukan untuk menjaga agar kadar gula darah tetap stabil. Meskipun begitu, Anda yang memiliki diabetes perlu berkonsultasi dengan dokter untuk melakukan pengobatan atau perawatan medis yang diperlukan. Pemeriksaan secara medis juga akan membantu Anda agar lebih paham mengenai jika gula darah naik, apa yang harus dilakukan sehingga kesehatan tetap terjaga.

Komentar